Triswan L

01 April 2020 12:45

Iklan

Iklan

Triswan L

01 April 2020 12:45

Pertanyaan

mengapa bisa terjadi inflasi?


7

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Sumiati

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

27 Desember 2021 08:57

Jawaban terverifikasi

Hai Triswan L! Kakak bantu jawab ya :) Penyebab inflasi terjadi karena uang yang beredar di masyarakat lebih banyak jumlahnya dibandingkan yang dibutuhkan. Sehingga muncul keinginan berlebihan dari suatu kelompok masyarakat yang ingin memanfaatkan lebih banyak barang dan jasa yang tersedia di pasaran. Keinginan yang terlalu berlebihan, permintaan menjadi bertambah, sedangkan penawaran masih tetap yang akhirnya mengakibatkan harga menjadi naik. Ketika jumlah barang tetap sedangkan uang yang beredar meningkat dua kali lipat, tentu bisa terjadi kenaikan harga-harga hingga 100 persen. Semoga membantu, jangan ragu untuk bertanya lagi di Ruangguru :)


Iklan

Iklan

Muhamad R

02 April 2020 06:44

1. banyaknya uang yg beredar 2. harga" naik 3. kelangkaan barang


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apa dampak virus Corona terhadap perdagangan internasional

11

4.0

Jawaban terverifikasi