Annisa N

03 April 2020 03:23

Iklan

Annisa N

03 April 2020 03:23

Pertanyaan

Mengapa bekas gigitan serangga dapat menjadi bengkak dan merah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

00

:

03

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Wijaya

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

25 Januari 2022 07:19

Jawaban terverifikasi

Halo Annisa, kakak bantu jawab yaa:) Bekas gigitan serangga dapat menjadi bengkak dan merah karena adanya reaksi inflamasi. Bekas gigitan serangga yang memerah dan bengkak disebabkan oleh reaksi peradangan atau inflamasi. Inflamasi merupakan salah satu mekanisme pertahanan tubuh non spesifik dan bersifat lokal (hanya pada jaringan terinfeksi). Inflamasi berfungsi untuk membunuh patogen yang masuk dan dapat mempercepat penyembuhan. Proses terjadinya inflamasi yaitu sel-sel di sekitar area gigitan serangga mengeluarkan senyawa histamin. Senyawa ini menyebabkan pembuluh darah melebar (vasodilatasi) agar lebih banyak darah yang mengalir ke area tersebut. Hal inilah yang menghasilkan tanda kemerahan dan terasa hangat di permukaan kulit. Selain itu, bekas gigitan yang membengkak terjadi karena cairan terkumpul di area tersebut. Proses inflamasi ini juga bertujuan untuk mencegah penyebaran infeksi ke jaringan tubuh yang lain. Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan mekanisme pernapasan perut

3

5.0

Jawaban terverifikasi