Maria T

26 Agustus 2020 02:37

Iklan

Maria T

26 Agustus 2020 02:37

Pertanyaan

mengapa akuntansi sering disebut bahasa dunia usaha

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

54

:

06

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

O. Yohana

Mahasiswa/Alumni Universitas Jenderal Soedirman

28 Desember 2021 09:12

Jawaban terverifikasi

Halo Maria T, Kakak bantu jawab ya :) Jawaban: Akuntansi sering disebut sebagai bahasa dunia usaha karena informasi keuangan yang terdapat dalam akuntansi digunakan oleh para pemakai informasi akuntansi. Penjelasan: Salah satu tahapan dalam akuntansi adalah tahap pelaporan dan penganalisaan. Pelaporan akuntansi berupa laporan laba rugi, laporan perubahan modal, dan laporan neraca. Laporan dalam akuntansi ini dipakai dan dianalisa oleh para pemakai informasi akuntansi, seperti para pemakai informasi internal (pemilik dan manajer) dan para pemakai informasi eksternal (investor, kreditor, pemasok, masyarakat, dan pegawai). Jadi, akuntansi disebut sebagai bahasa dunia usaha atau bahasa bisnis karena informasi keuangan yang terdapat dalam akuntansi digunakan oleh para pemakai informasi akuntansi. Semoga membantu Maria T, semangat :)


Iklan

Dyah P

26 Agustus 2020 14:30

karena melalui akuntansi maka kita dapat melihat keuangan yang semakin hari semakin meningkat atau semakin hari semakin turun beserta tingkat pendapatan dari tahun ke tahun Apakah ada meningkat untuk prospek masa depan. akuntansi juga merupakan suatu alat untuk menyampaikan informasi keuangan kepada pihak-pihak yang memerlukannya yaitu pihak internal maupun eksternal.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasi disparitas wilayah ? Itu kaya gimana ya;

3

0.0

Jawaban terverifikasi

Bukankan PAI berpacu pada prinsip IAS dan sedangkan SAK berpacu pada IFRS? Dan apakah itu bener? Sedangkan soal yg terdapat di kuis menyatakan jawaban yg berbeda atau sebaliknya, jd bagaimana? Apakah yg saya sebutkan itu bener atau salah? Dan jika salah, apa alasannya?

1

0.0

Lihat jawaban (1)