Bunga R

26 Februari 2022 08:07

Iklan

Bunga R

26 Februari 2022 08:07

Pertanyaan

Mengantre ditempat umum merupakan contoh perilaku sesuai norma di lingkungan.... A.sekolah B.pergaulan C.negara D.keluarga Mohon bantu ya..

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

44

:

19

Klaim

7

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Q. Aina

Mahasiswa/Alumni IAIN Kudus

02 Maret 2022 02:01

Jawaban terverifikasi

Halo Bunga R. Kakak bantu jawab, ya. Jawaban dari soal di atas adalah C. Negara. Yuk simak pembahasan berikut ! Norma atau aturan adalah ketentuan yang mengatur perilaku manusia dalam kehidupan sosial. Biasanya norma hanya berlaku untuk komunitas tertentu di suatu daerah. Namun ada norma yang bersifat universal (global) yang berlaku di semua wilayah dan semua manusia. Contohnya seperti larangan membunuh, menyiksa, mencuri, dan sebagainya. Mengantre ditempat umum merupakan contoh perilaku sesuai norma kesopanan di lingkungan negara. Norma kesopanan adalah ketentuan kehidupan yang berasal dari masyarakat. Norma ini didasarkan pada beberapa hal termasuk kebiasaan, kepatutan, kesesuaian yang berlaku di masyarakat. Norma kesopanan juga disebut norma kesopanan, sopan santun, atau kebiasaan. Norma-norma perilaku yang khas dan aktual akan berbeda dari satu komunitas ke komunitas lainnya. Sanksi yang didapat saat melanggar norma kesopanan bisa dalam bentuk celaan dari orang lain, celaan itu berupa kata-kata, rendahnya pandangan orang di sekitar, sikap benci, dijauhi dalam hubungan, mengakibatkan penghinaan, rasa malu, pengecualian yang mengakibatkan penderitaan batin. Jadi, jawabannya adalah C. Negara. Semoga membantu :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Segala sumber kekayaan yang terdapat di Indonesia berada di bawah kekuasaan ... A. negara bekas penjajah B. pejabat negara yang berpengaruh C. pemerintah untuk kepentingan seluruh rakyat D. pihak swasta E. warga negara Indonesia

15

3.5

Jawaban terverifikasi