Geo G

19 Juni 2022 15:41

Iklan

Geo G

19 Juni 2022 15:41

Pertanyaan

memiliki atmosfer gas karbondioksida,suhu terpanas,arah rotasi berlawanan dengan planet lainnya. Planet tersebut adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

55

:

57

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Kartikasari

20 Juni 2022 01:31

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah planet Venus. Planet Venus merupakan planet kedua yang terdekat dari Matahari. Atmosfer Venus mengandung 97% karbondioksida (CO2) dan 3% nitrogen, sehingga hampir tidak mungkin terdapat kehidupan. Suhu siang hari dapat mencapai 500 derajat Celcius. Venus sering disebut bintang pagi atau bintang senja karena terlihat berkilauan di timur pada saat terbit matahari dan saat tenggelam di ufuk barat. Arah rotasi Venus berlawanan dengan arah rotasi planet-planet lain. Oleh sebab itu, jawaban yang benar adalah planet Venus.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

14

5.0

Jawaban terverifikasi