Milea W

08 Mei 2022 09:24

Iklan

Milea W

08 Mei 2022 09:24

Pertanyaan

Media massa merupakan salah satu faktor pembentuk identitas kelompok. jelaskan pernyataan tersebut!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

58

:

15

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rafid

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

23 Mei 2022 04:44

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah media massa sebagai salah satu agen sosialisasi memiliki kemampuan untuk transfer nilai dan norma kepada masyarakat sehingga terbentuklah identitas kelompok. Berikut penjelasannya! Sosialisasi merupakan suatu proses belajar mengenai nilai dan norma yang berlaku supaya dapat diterima dalam masyarakat. Terdapat empat agen utama yang melaksanakan atau melakukan sosialisasi, yaitu keluarga, kelompok sebaya (peer group), sekolah, masyarakat, dan media massa. Media massa merupakan salah satu agen sosialisasi yang memiliki peran penting dalam pembentukan identitas masyarakat, karena media massa memiliki kekuatan untuk menyampai nilai dan norma secara serentak dan dapat memengaruhi masyarakat. Sesuai dengan pengertian sosialiasi, peran agen sosialisasi disini adalah sebagai pihak yang mentransfer nilai dan norma sosial dalam masyarakat melalui proses sosialisasi. Dan dari proses sosialisasi inilah akan membentuk kepribadian individu sesuai dengan nilai dan norma sosial yang ditanamkan oleh masyarakatnya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi