Parto D

11 Januari 2022 13:39

Iklan

Parto D

11 Januari 2022 13:39

Pertanyaan

Masyarakat Indonesia yang terdiri atas berbagai macam ras. Namun, yang paling dominan adalah ras .... a. wedoid d. austroloid b. mongoloid e. negroid c. kaukasoid

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

51

:

43

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Nisa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

20 Januari 2022 07:46

Jawaban terverifikasi

Hallo Parto D! kaka bantu jawab yaa :) Jawaban dari pertanyaan diatas adalah, B. Mongoloid Yuk simak penjelasannya! Keberagaman ras di Indonesia dikategorikan berdasarkan ciri-ciri fisiknya. Ada 4 kelompok ras di Indonesia diantaranya : 1. Kelompok ras Papua Melanezoid, mayoritas di Papua, Pulau Aru, dan Pulau Kai. 2. Kelompok ras Negroid, contohnya orang Semang di semenanjung Malaka dan orang Mikopsi di Kepulauan Andaman. 3. Kelompok ras Weddoid, antara lain orang Sakai di Siak Riau, orang Kubu di Sumatra Selatan dan Jambi, orang Tomuna di Pulau Muna, orang Enggano di Pulau Enggano, dan orang Mentawai di Kepulauan Mentawai. 4. Kelompok ras Melayu Mongoloid, yang terdiri dari 2(dua) golongan, yaitu Ras Proto Melayu atau Melayu Tua (terdiri dari Suku Batak, Toraja, dan Dayak) dan Ras Deutro Melayu atau Melayu Muda (beranggotakan antara lain Suku Bugis, Madura, Jawa, dan Bali). Di Indonesia, ras yang mendominasi adalah Malayan-Mongoloid, yang tersebar hampir di seluruh wilayah Nusantara. Mulai dari Jawa, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Bali, dan Nusa Tenggara. Ras ini terbagi menjadi dua, yakni Proto Melayu (Suku Batak, Toraja, dan Dayak) dan Deutro Melayu (Suku Bugis, Madura, Jawa, dan Bali). Ciri fisik ras Malayan-Mongoloid adalah kulitnya kuning sampai sawo matang, wajahnya bulat, dan matanya besar. Terimakasih sudah bertanya dan gunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi