Gmelina A

03 Mei 2022 09:31

Iklan

Gmelina A

03 Mei 2022 09:31

Pertanyaan

Master of glands merupakan sebutan dari kelenjar hipofisis anterior. Sebab kelenjar tersebut…. A. terletak di bawah otak kecil B. kerjanya hanya untuk bagian kepala saja C. tidak ada pengaruhnya dengan kelenjar hormon lainnya D. menghasilkan hormon yang mengatur kelenjar hormon lainnya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

07

:

51

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Dianita

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

04 Mei 2022 01:16

Jawaban terverifikasi

Hai Gmelina, Kakak bantu jawab ya :) Jawaban yang tepat adalah opsi D. "Master of glands" merupakan sebutan dari kelenjar hipofisis anterior atau pituitari. Kelenjar tersebut berada di bawah hipotalamus. Kelenjar hipofisis disebut sebagai "Master of glands" karena mampu menghasilkan hormon-hormon yang mengatur fungsi kelenjar atau sistem hormon lainnya seperti kelenjar tiroid, ovarium, testis, dan kelenjar adrenal. Beberapa hormon yang diproduksi oleh kelenjar hipofisis diantaranya adalah Thyroid Stimulating Hormone (TSH), Follicle Stimulating Hormone (FSH), dan Interstitial Cell Stimulating Hormone (ICSH). Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah opsi D. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi