Ade M

20 Maret 2020 15:09

Iklan

Iklan

Ade M

20 Maret 2020 15:09

Pertanyaan

masa kejayaan siapa candi borobudur dibangun


1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

G. Fitri

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

07 Januari 2022 03:58

Jawaban terverifikasi

Hai Ade M, Kakak bantu jawab ya. Candi Borrobudur dibangun pada masa pemerintahan dari Samaratungga yang merupakan keturunan dari Dinasti Syailendra. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan dibawah. Candi Borobuddur ialah salah satu candi peninggalan masa Hindu-Buddha di Nusantara. Candi ini ialahh candi Buddha terbesar dan telah dinobatkan menjadi salah satu tujuh keajaiban dunia. Candi ini berlikasi di Magelang Jawa Tengah. Candi Borobuddur dibangun antara abad ke-8 dan ke-9 dimana pada saat itu masa kejayaan Dinasti Syailendra tepatnya dimulainya pembangunan candi pada masa raja Samaratungga di Kerajaan Mataram Kuno. Pembangunan candi ini memerlukan waktu yang saat lama, hingga pada akhirnya candi ini bisa rampung pada masa pemerintahan Samaratungga pada tahun 825 Masehi. Struktur bangunan Candi Borobuddur terdiri dari Kamadhatu yang menggambarkan hawa nafsu, lalu Rupadhatu yaitu menggambarkan manusia yang dibebaskan dari urusan dunia, dan Arupadhatu yang merujuk kepada alam tertinggi yaitu rumah Tuhan yang merupakan kemurnian tertinggi. Semoga membantu ya 😊


Iklan

Iklan

Aulia W

20 Maret 2020 21:57

Diperkirakan Borobudur dibangun sekitar tahun 800 masehi. Kurun waktu ini sesuai dengan kurun antara 760 dan 830 M, masa puncak kejayaan wangsa Syailendra di Jawa Tengah, yang kala itu dipengaruhi Kemaharajaan Sriwijaya. Pembangunan Borobudur diperkirakan menghabiskan waktu 75 - 100 tahun lebih dan benar-benar dirampungkan pada masa pemerintahan raja Samaratungga pada tahun 825.


Yusha S

20 Maret 2020 22:52

Masa kejayaan dinasti Sailendra


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pengaruh persia di nusantara dapat dilihat dari? a. ditemukannya makam malik al shaleh b. keberadaan kampung barus di sumatra utara c. banyaknya penganut mazhab syafi'i di Indonesia d. ukir ukiran pada masjid baiturrahman nangroe aceh darussalam e. perayaan tabuik di sumatra barat untuk memperingati kematian husein

6

0.0

Jawaban terverifikasi