RIAN G

28 Maret 2020 03:27

Iklan

Iklan

RIAN G

28 Maret 2020 03:27

Pertanyaan

manusia melakukan perburuan liar terhadap gajah untuk mendapatkan gadingnya. menurutmu, apa saja hal-hal yang akan terjadi jika kegiatan tersebut terus-menerus dilakukan?


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Agita

Mahasiswa/Alumni Politeknik Negeri Jember

27 Januari 2022 04:53

Jawaban terverifikasi

Halo Rian, kakak bantu jawab yaa :) Halo yang terjadi saat gajah diburu secara terus menerus untuk dimanfaatkan gadingnya yaitu gajah akan mengalami kepunahan. Mari kita bahas lebih lanjut! Gajah merupakan mamalia terbesar di dunia yang memberikan banyak manfaat bagi makhluk hidup lainnya. Berikut ini beberapa manfaat gajah pada kehidupan: 1. Gajah merupakan agen penyebar biji tumbuhan. Kakinya yang lebar dengan bobot besar menjadikan benih-benih tanaman di tanah dapat masuk ke dalam tanah sehingga cukup nutrisi untuk tumbuh. Selain itu, biji tanaman yang menempel di kakinya membuat tanaman dapat tersebar seiring wilayah yang dijelajahi gajah sehingga menaikkan keragaman hayati di suatu tempat. 2. Gajah juga mampu memangkas pohon yang menghalangi matahari menggunakan belalainya sehingga sumber fotosintesis dapat terbagi merata pada tumbuhan yang lebih rendah. 3. Kotoran dan air kencing gajah dapat menjadi pupuk alami untuk pertumbuhan tanaman. Banyaknya manfaat gajah bagi kehidupan seharusnya menjadikan kita sebagai manusia lebih sadar untuk menjaga kelestariannya dengan tidak melakukan perburuan. Semoga membantu ya!


Iklan

Iklan

Adhyasta N

18 Juni 2020 11:35

gajah akan punah


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

こんにちは、はじめまして

5

5.0

Lihat jawaban (21)