Atha A

21 Mei 2022 08:27

Iklan

Atha A

21 Mei 2022 08:27

Pertanyaan

Manfaat utama gas lpg adalah menghasilkan energi.... a.gerak. b.panas. c.bunyi. d.cahaya.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

39

:

07

Klaim

5

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Puspasari

23 Mei 2022 04:37

Jawaban terverifikasi

Jawabannya yaitu B. Panas. Yuk simak penjelasan berikut ini! LPG merupakan salah satu bahan bakar yang merupakan diversifikasi energi. LPG digunakan sebagai bahan bakar rumah tangga atau sebagai bahan bakar motor yang telah disesuaikan penggunaannya. LPG dimanfaatkan sebagai sumber energi panas yang biasanya digunakan untuk memasak. Memasak dengan menggunakan gas LPG akan lebih irit dan hemat. Selain itu memasak akan menjadi lebih cepat karena gas LPG memiliki nilai panas yang lebih tinggi, dan besar kecilnya api juga bisa diatur dengan mudah. Ada beberapa sifat-sifat gas LPG yaitu mudah terbakar, sensitif terhadap api, apabila terjadi kebocoran, LPG akan berputar-putar secara lamban di atas permukaan lantai/tanah, komponen LPG merupakan pelarut yang baik untuk karet, tekanan LPG cukup besar, dan sebagainya. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B. Panas.


Iklan

Siti H

21 Mei 2022 08:42

B. panas


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

15

5.0

Jawaban terverifikasi