Endang W

30 Juli 2022 18:07

Iklan

Endang W

30 Juli 2022 18:07

Pertanyaan

Manfaat perusahaan pegadaian sebagai lembaga keuangan bukan bank (lkbb) adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

17

:

39

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Sitanggang

15 Agustus 2022 04:00

Jawaban terverifikasi

Pegadaian merupakan lembaga satu-satunya yang menjalankan usaha gadai. Usaha gadai adalah aktivitas menjaminkan barang-barang berharga kepada pihak pegadaian, dengan tujuan memperoleh sejumlah uang dan barang yang sudah dijaminkan akan ditebus kembali sesuai dengan perjanjian antara nasabah dengan lembaga pegadaian. Peran atau manfaat lembaga pegadaian di Indonesia adalah: 1. Mencegah adanya pegadaian gelap dan pinjaman tidak wajar. 2. Ikut melaksanakan dan menunjang pelaksanaan program pembangungan nasional pada umunya penyaluran uang pembiayaan/pinjaman atas dasar hukum gadai. 3. Pemanfaatan gadai bebas bunga pada gadai syari’ah memiliki efek jaring pengaman sosial karena masyarakat yang butuh dana mendesak tidak lagi dijerat oleh pinjaman dengan pembiayaan bebas bunga.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

32

5.0

Jawaban terverifikasi