Amanda T

23 Maret 2022 13:06

Iklan

Amanda T

23 Maret 2022 13:06

Pertanyaan

lirik lagu yg bertujuan utk menanamkan sikap cinta tanah air,menghargai jasa pahlawan dan mbakar semangat perjuangan bangsa dan negra adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

15

:

45

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

P. Dyah

24 Maret 2022 09:27

Jawaban terverifikasi

Hai, Amanda. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah lagu wajib. Berikut ini penjelasannya. Lagu wajib adalah lagu yang dinyanyikan seluruh rakyat Indonesia, untuk menanamkan persatuan, kesatuan, dan cinta tanah air. Lagu wajib nasional adalah lagu yang bertemakan perjuangan dan nasionalisme bangsa. Ciri-ciri lagu wajib, yaitu: 1. Lirik lagu wajib bertujuan menanamkan sikap cinta tanah air, nasionalisme, kepahlawanan, rela berkobran demi bangsa dan negara. 2. Menggunakan irama yang semangat atau berupa hymne. 3. Diajarkan, dipelajari, dan dihayati sesuai dengan maksud dan tujuan yang terkandung di dalamnya. Dengan demikian ini, jawaban yang tepat adalah lagu wajib. Semoga membantu ya.


Iklan

Nailah A

24 Maret 2022 08:16

lagu wajib nasional


Arkananta K

28 Maret 2022 12:53

lagu wajib nasional


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Di bawah ini alat untuk mewamai adalah…. a. crayon b. gunting c. lem

5

0.0

Jawaban terverifikasi

alat musik yang tidak memiliki nada disebut... a alat musik melodis b alat musik ritmis c alat musik harmonis d alat musik gamelan

5

5.0

Lihat jawaban (2)

Iklan