Canis L

20 Mei 2022 05:37

Iklan

Canis L

20 Mei 2022 05:37

Pertanyaan

Lingkungan alam terdiri atas …. A. Manusia dan hewan B. Makhluk hidup dan makhluk halus C. Hewan dan tumbuhan D. Makhluk hidup dan benda mati

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

51

:

11

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

K. Lamaradewi

20 Mei 2022 10:18

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah D. Mahluk hidup dan benda mati Mari simak jawaban berikut: Lingkungan alam terbentuk dari proses alam. Lingkungan alam terdiri atas benda mati dan makhluk hidup, lingkungan alam merupakan sumber penghidupan bagi makhluk hidup, karena alam menyediakan semua kebutuhan makhluk hidup. dengan berbagai sumber dari alam, baik berupa fisik, biologis, dan non biologis. Atau lebih tepatnya segala sesuatu yang bukan buatan manusia termasuk lingkungan alam. Benda mati dan makhluk hidup saling memiliki keterkaitan atau hubungan. tanah, suhu, curah hujan dan tanaman, hewan yang berkembang di daerah yang sama. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D. Mahluk hidup dan benda mati


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

7

5.0

Jawaban terverifikasi