Pratiwi P

11 Januari 2022 07:24

Iklan

Pratiwi P

11 Januari 2022 07:24

Pertanyaan

Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) merupakan salah satu pelaku kegiatan evaluasi pemberdayaan komunitas bersifat independen atau berdiri sendiri. Jelaskan peran lembaga tersebut dalam kegiatan evaluasi pemberdayaan komunitas!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

07

:

25

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Febriansyah

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

21 Januari 2022 12:03

Jawaban terverifikasi

Hallo Pratiwi P, Kakak bantu jawab ya! :) Peran LSM dalam kegiatan evaluasi adalah dengan menggerakkan aksi evaluasi pemberdayaan komunitas secara mandiri dan sukarela. Yuk simak penjelasannya berikut ini! Lembaga Swadaya Masyarakat adalah lembaga non-pemerintah atau sering disebut dengan Non-Goverment Organization (NGO). Pada hakikatnya, lembaga ini adalah organisasi non profit yang tidak bertujuan mengejar keuntungan semata namun berperan dalam memberdayakan masyarakat. Dalam proses evaluasi pemberdayaan LSM dapat berperan untuk melakukan pengawasan secara mandiri terhadap suatu proses pemberdayaan komunitas. Selain itu, LSM juga berperan melakukan evaluasi/pemantauan tanpa mementingkan pihak-pihak tertentu melainkan seluruh pihak. Hal itu agar kelompok-kelompok marginal, warga miskin, dan kelompok masyarakat yang membutuhkan benar-benar merasakan dampak positif dari pemberdayaan. Oleh karenanya, dapat disimpulkan bahwa peran LSM dalam kegiatan evaluasi pemberdayaan adalah untuk memberikan evaluasi secara mandiri tanpa terpengaruh pihak manapun, melainkan mengedepankan kepentingan masyarakat. Terima kasih sudah bertanya dan gunakan roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Vera F

11 Maret 2025 06:29

Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) merupakan salah satu pelaku kegiatan evaluasi pemberdayaan komunitas bersifat independen atau berdiri sendiri. Jelaskan peran lembaga tersebut dalam kegiatan evaluasi pemberdayaan komunitas!


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi