Celine K

16 Juni 2022 12:06

Iklan

Celine K

16 Juni 2022 12:06

Pertanyaan

Latar belakang terjadinya peristiwa Rengasdengklok adalah.... a. Keinginan golongan muda kepada golongan tua untuk segera memproklamasikan kemerdekaan Indonesia b. Kekalahan Jepang atas sekutu C. Kesepakatan penentuan waktu proklamasi d. Kekosongan kekuasaan Indonesia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

23

:

46

Klaim

8

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Perdana

16 Juni 2022 12:30

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah a. Keinginan golongan muda kepada golongan tua untuk segera memproklamasikan kemerdekaan Indonesia Peristiwa Rengasdengklok merupakan peristiwa penculikan Soekarno dan Mohammad Hatta yang terjadi sehari sebelum kemerdekaan Indonesia diproklamasikan. Peristiwa ini mempunyai keterkaitan dengan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia pada 17 Agustus 1945. Latar belakang terjadinya peristiwa Rengasdengklok ialah karena adanya perbedaan pendapat antara golongan muda dan golongan tua terkait proklamasi kemerdekaan. Pada saat itu, golongan muda menginginkan Soekarno dan Hatta untuk segera memproklamirkan kemerdekaan Indonesia karena Jepang telah menyerah kepada Sekutu. Tetapi, golongan tua menentangnya. Hal ini karena masih mempertimbangkan banyak hal seperti keamanan. Jadi jawaban yang benar adalah a. Keinginan golongan muda kepada golongan tua untuk segera memproklamasikan kemerdekaan Indonesia


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

14

5.0

Jawaban terverifikasi