Aisyah M

22 Maret 2020 08:24

Iklan

Aisyah M

22 Maret 2020 08:24

Pertanyaan

langkah mencangkok

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

13

:

17

:

45

Klaim

21

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

K. Nahdiyati

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

28 Januari 2022 10:31

Jawaban terverifikasi

Halo Aisyah, kakak bantu jawab ya:) Mencangkok merupakan suatu cara untuk menghasilkan tumbuhan baru secara vegatatif buatan dengan bantuan manusia dengan tujuan menghasilkan tanaman dengan sifat yang diinginkan. Prinsip mencangkok adalah menghilangkan bagian kulit batang tanaman hingga bagian kambium dan menutupnyadengan tanah, sehingga akan tumbuh akar baru pada bagian tersebut. Berikut adalah langkah untuk mencangkok. 1. Siapkan tanah yang dicampur pupuk pada kantung plastik, kemudian buat sayatan salah satu sisinya. 2. Pilih cabang yang akan dicangkok, kemudian kupas hingga bagian kulit dan lendir hilang. 3. Tutup bagian yang sudah dikupas dengan menggunakan tanah. 4. Siram bagian yang dicangkok setiap hari, kemudian tunggu hingga 1 atau 2 bulan. 5. Setelah muncul calon akar baru, potong pada bagian di bawah cangkok. 6. Tanam potongan tumbuhan pada media tanam yang baru. Semoga jawabannya membantu ya!

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

sepatu bola memiliki bagian bagian yang menonjol di bagian dasarnya.bagian tersebut bertujuan untuk.

3

5.0

Jawaban terverifikasi