Anonim A

27 April 2022 22:30

Iklan

Anonim A

27 April 2022 22:30

Pertanyaan

Lahirnya orde reformasi di Indonesia ditandai dengan …. a. Munculnya seoharto sebagai presiden RI b. Munculnya banyak petani politik di Indonesia c. Naiknya nilai rupiah terhadap dolar amerika d. Munculnya kelompok konglomerat

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

05

:

05

:

07

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Subadri

28 April 2022 11:37

Jawaban terverifikasi

Hallo Dira D, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah C. Naiknya nilai rupiah terhadap dolar amerika. Mari simak pembahasan berikut! Krisis ekonomi yang menyebabkan lahirnya reformasi bermula pada 1997, ketika nilai rupiah mulai anjlok. Puncak anjloknya nilai rupiah terjadi pada Juli 1998, saat nilai tukar dengan dollar AS mencapai Rp 16.650. Selain anjloknya nilai rupiah, krisis ekonomi juga dipicu oleh membengkaknya angka utang luar negeri oleh swasta. Utang luar negeri itulah yang menjadi penyebab merosotnya ekonomi Indonesia. Jadi, jawaban yang tepat adalah C. Naiknya nilai rupiah terhadap dolar amerika. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

15

5.0

Jawaban terverifikasi