Rahmat S

22 Desember 2021 07:56

Iklan

Rahmat S

22 Desember 2021 07:56

Pertanyaan

Kronologi kedatangan bangsa Eropa ke Indonesia yang benar dimulai dari ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

55

:

31

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Salsabilla

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

06 Januari 2022 19:22

Jawaban terverifikasi

Hai Rahmat S, Kakak bantu jawab ya. Kronologi kedatangan bangsa Eropa ke Indonesia yang benar dimulai dari kedatangan Portugis diselat Malaka dan mulai menyebar keseluruh penjuru Nusantara. Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut. Masuknya bangsa Eropa di Indonesia adalah cikal bakal atau awal dari adanya peristiwa kolonialisasi Hindia Belanda di Nusantara yang terjadi selama hampir 350 tahun lamanya. Prinsip 3G yaitu Gold (kekayaan), Glory (kejayaan), dan Gospel (penyebaran agama kristen) menjadi semangat awal bangsa Eropa mendatangkan diri ke wilayah Nusantara. Sejak saat itu juga dimulai lah Imprealisme dan Kolonialisme bangsa barat ditanah Nusantara. Adapun kronologi kedatangan bangsa Eropa di Nusantara yang dimulai oleh kedatangan Portugis diselat Malaka dan mulai menyebar keseluruh penjuru Nusantara. Dimulai dengan perjalanan pelayaran bangsa Portugis pada abad ke-14M. Portugis pertama kali tiba di Nusantara pada tahun 1511 di kerajaan Malaka dipimpin oleh Alfonso d'Albuquerque dengan tujuan awal mencari daerah penghasil rempah-rempah. Kemudian mulai mengekspansi ke wilayah Ternate dan Tidore dengan bersekutu dan akhirnya menjalankan politik adu domba antar kedua kerajaan tersebut. Semoga membantu ya...


Faishal R

13 Desember 2023 03:42

bagaimana dengan penjajahan eropa ketika masanya kerajaan muslim berjaya di indonesia?

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

14

5.0

Jawaban terverifikasi