Vashyaa V

24 Maret 2022 03:43

Iklan

Iklan

Vashyaa V

24 Maret 2022 03:43

Pertanyaan

Konsep “politik bebas aktif” yang selama ini menjadi “way of life”-nya politik luar negeri Indonesia lahir pada masa .. A. Kabinet Syahrir B. Kabinet Amir Syarifuddin C. RIS D. Demokrasi Liberal E. Demokrasi Terpimpin


63

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Susyanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

05 April 2022 15:08

Jawaban terverifikasi

Hai Vashyaa, Kaka bantu jawab yaa. Jadi, jawaban yang benar adalah opsi A Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini. Menurut Undang-Undang Republik Indonesia nomor 37 tahun 1999 tentang Hubungan Luar Negeri dijelaskan bahwa politik luar negeri Indonesia menganut prinsip bebas dan aktif. Awal mula arah politik luar negeri Indonesia terjadi saat perang dingin antara dua negara adidaya. Pemerintah berusaha untuk tidak memihak dari salah satu blok, pertama kali diuraikan oleh Sutan Syahrir dalam pidatonya di acara Inter Asian Relations Conference di India pada 23 Maret- 2 April 1947. Politik luar negeri Indonesia semakin menunjukkan bentuknya pada 2 September 1948 melalui pidato Mohamadd Hatta di depan BP-KNIP yang menyampaikan bahwa Indonesia tidak perlu memilih pro-Amerika atau pro-Soviet. Semoga membantu yaa :)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Proses sejarah menurut frenand braudel?

3

0.0

Jawaban terverifikasi