M.Khalid R

01 April 2020 02:10

Iklan

Iklan

M.Khalid R

01 April 2020 02:10

Pertanyaan

kondensasi adalah


5

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

F. Afrianto

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

26 Januari 2022 07:36

Jawaban terverifikasi

Halo Khalid, terima kasih sudah bertanya, kakak bantu jawab ya :) Kondensasi adalah perubahan wujud benda ke wujud yang lebih padat, seperti gas (atau uap) menjadi cairan. Biasanya kondensasi ini juga kita kenal dengan sebutan pengembunan. Kondensasi terjadi ketika uap didinginkan menjadi cairan, tetapi dapat juga terjadi jika uap dikompresi menjadi cairan, atau mengalami kombinasi dari pendinginan dan kompresi. Semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

Cantika321 C

01 April 2020 06:21

perubahan wujud benda ke wujud yang lebih padat


Kie G

03 Juni 2023 12:57

Selain dari air sungai dan air laut yg mengalami penguapan pada siklus air, uap air juga berasal dari?


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

mengapa gelas yang berisi air dingin dapat menimbulkan titik-titik air ditepian gelas? jelaskan

7

0.0

Jawaban terverifikasi