VANNISA R

20 September 2021 02:30

Iklan

VANNISA R

20 September 2021 02:30

Pertanyaan

Komponen komponen pendapatan nasional sebagai berikut: 1) bunga yang diterima dari tabungan 2) keuntungan yang diperoleh perusahaan 3) pemerintah membayar gaji pegawai 4) upah yang diterima oleh pekerja 5) mengekspor barang ke luar negeri komponen komponen pendapatan nasional dengan pendekatan pendapatan ditunjukkan oleh nomor

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

33

:

36

Klaim

29

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Widya

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

21 September 2021 00:54

Jawaban terverifikasi

Hallo Vannisa! Metode pendekatan pendapatan merupakan pendapatan hasil dari penjumlahan seluruh penerimaan yang diterima oleh pemilik faktor produksi dalam suatu negara selama satu periode atau satu tahun. Hal yang termasuk faktor produksi adalah tenaga kerja, modal, tanah, dan keahlian/kewirausahaan. Masing-masing dari faktor produksi akan menghasilkan pendapatan yang berbeda-beda, misalnya: Tenaga kerja dapat memperoleh gaji/upah Pemilik modal akan mendapat bunga Pemilik tanah dapat memperoleh sewa Keahlian atau skill dapat memperoleh laba. Jadi jawaban yang tepat adalah 1, 2, dan 4. Jenjang: SMA Topik: Pendapatan nasional Semoga membantu ya


VANNISA R

21 September 2021 08:35

makasii kak ๐Ÿฅฐ๐Ÿฅฐโฃ๏ธ

Iklan

Hiblue H

10 Desember 2023 08:58

Diketahui data berikut! GDP US$ 130.000. Penerimaan warga negara di luar negeri US $28.000. Penerimaan WNA di dalam negeri US $43.000. Pajak langsung US $1.500 pajak tidak Langsung US $2.250 penyusutan barang modal US $840. Besarnya net nasional income adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

faktor penyebab kelangkaan

264

0.0

Jawaban terverifikasi