M. R

10 Maret 2020 12:40

Iklan

M. R

10 Maret 2020 12:40

Pertanyaan

komponen komponen biotik yang terdapat dibawah pada ekosistem ekonomi adalah A.ikan disungai B.padi disawah C.jerapah dikebun binatang D.cangkang kerang didalam akurarium

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

14

:

41

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Nurrismawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

17 Januari 2022 01:05

Jawaban terverifikasi

Halo Adik! Kakak bantu jawab ya :) Jawabannya adalah (b) padi di sawah. Ekosistem adalah hubungan timbal balik antar makhluk hidup (komponen biotik) dengan lingkungannya (komponen abiotik). Pada peristiwa padi di sawah terbentuk interaksi antara padi sebagai komponen biotik dengan lingkungan sawah yang merupakan komponen abiotik. Ekosistem ekonomi meliputi serangkaian kegiatan yang meliputi kreasi, produksi, distribusi, konsumsi, dan konservasi. Padi dapat dipanen sebagai hasil pertanian dan diproduksi sebagai beras yang kemudian didistribusikan ke konsumen di berbagai tempat, dan pada akhirnya beras tersebut dikonsumsi oleh konsumen. Dengan demikian ekosistem ekonomi dapat ditemukan pada peristiwa padi di sawah. Semoga membantu! semangat!


Iklan

Mbaihaqi M

10 Maret 2020 22:41

ikan disungai


GregoRius G

11 Maret 2020 02:01

C.jerapah di kebun binatang


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa yang dimaksud motabolosme?

3

0.0

Jawaban terverifikasi