Candra M

29 April 2022 12:37

Iklan

Candra M

29 April 2022 12:37

Pertanyaan

Keuntungan yang diperoleh pemegang saham dinyatakan dalam bentuk.... a. dividen b. capital loss c. capital gain d. kupon e. komisi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

08

:

24

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

B. Setiawan

Mahasiswa/Alumni UIN Sumatera Utara

30 April 2022 09:26

Jawaban terverifikasi

Halo Candra, kakak bantu jawab yaa :) Jawaban: Jawaban yang tepat adalah pilihan A. Dividen. Penjelasan: Saham adalah bukti penyertaan modal di suatu perusahaan. Saham merupakan salah satu instrumen di pasar modal. Investor yang memiliki saham di perusahaan memiliki dua kelebihan. Salah satunya deviden. Dividen merupakan bagi hasil yang diterima investor dari penyertaan modal di suatu perusahaan. Dividen merupakan sebutan bagi hasil saham. Dengan demikian, keuntungan yang diperoleh pemegang saham dinyatakan dalam bentuk deviden. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A. Dividen. Semoga dapat membantu. Terima kasih sudah bertanya dan terus gunakan Roboguru untuk membantu kamu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

31

5.0

Jawaban terverifikasi