Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang
29 Mei 2022 10:17
Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah gerak, busana dan iringan tari.
Berikut ini penjelasannya.
Penciptaan karya tari yang satu dengan yang lain pasti berbeda, meskipun tema yang diambil sama. Perbedaan itu dapat berupa perbedaan gerak, busana, dan iringan tari. Oleh karena perbedaan itulah, maka muncul keunikan pada setiap karya tari.
Dengan demikian ini, jawaban yang tepat adalah gerak, busana dan iringan tari.