Rahmat S

15 Maret 2022 13:50

Iklan

Rahmat S

15 Maret 2022 13:50

Pertanyaan

Kesultanan Banten mengalami masa kejayaan pada masa pemerintahan …. a. Maulana Yusuf b. Sultan Hasanuddin c. Sultan Ageng Tirtayasa d. Sultan Agung Hajrokoesumo

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

48

:

45

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Samsiah

27 Maret 2022 09:49

Jawaban terverifikasi

Hai Rahmat S, Kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat untuk soal di atas adalah C. Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut: Sultan Ageng Tirtayasa merupakan Sultan Banten yang memerintah pada periode 1651-1682. Pada masa pemerintahannya, Kesultanan Banten mencapai puncak kejayaan. Kesultanan Banten aktif membina hubungan baik serta bekerja sama dengan berbagai kesultanan di sekitarnya, bahkan dengan negara lain di luar Indonesia. Selain itu, beliau juga sangat memperhatikan bidang pertanian. Hal ini terlihat dari upayanya dalam membangun irigasi yang bertujuan untuk meningkatkan produksi pertanian. Semoga membantu :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

14

5.0

Jawaban terverifikasi