Ruslan R

16 Maret 2022 17:47

Iklan

Ruslan R

16 Maret 2022 17:47

Pertanyaan

Kesultanan Aceh mencapai puncak kejayaan Ketika masa pemerintahan sultan… a. Iskandar Muda b. Iskandar Tsani c. Ali Mughayat Syah d. Alaudin Mansyur Syah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

10

:

31

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Subadri

24 Maret 2022 12:21

Jawaban terverifikasi

Hallo Ruslan R, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah A. Iskandar Muda Mari simak pembahasan berikut! Kerajaan Aceh atau Kesultanan Aceh Darussalam adalah salah satu kerajaan Islam yang terletak di ujung Pulau Sumatera. Kerajaan ini didirikan oleh Sultan Ali Mughayat Syah pada 1496 Masehi. Kesultanan Aceh baru menjadi penguasa setelah mengambil alih Samudera Pasai pada 1524 Masehi. Kesultanan ini mencapai puncak kejayaannya pada masa kepemimpinan Sultan Iskandar Muda (1607-1636 M). Pada masa kepemimpinannya, Aceh menaklukkan Pahang yang merupakan sumber timah utama dan melakukan penyerangan terhadap Portugis di Melaka dengan armada yang terdiri dari 500 kapal perang dan 60.000 tentara laut. Jadi, jawaban yang tepat adalah A. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

9

5.0

Jawaban terverifikasi