Lestari R

08 Mei 2022 20:44

Iklan

Lestari R

08 Mei 2022 20:44

Pertanyaan

Kesetaraan manusia bermakna bahwa manusia sebagai makhluk ciptaan Tuhan Yang Maha Esa, memiliki tingkat atau kedudukan yang sama. Kedudukan tersebut bersumber dari adanya pandangan bahwa.... A. semua manusia diciptakan sebagai makhluk mulia dan tinggi derajatnya dibanding dengan makhluk lain B. manusia adalah makhluk yang memiliki akal dan pikiran C. setiap manusia memiliki kemampuan untuk mempertahankan hidup D. semua manusia memiliki kekuatan yang tidak dimiliki oleh makhluk lain E manusia memiliki kemampuan untuk bekerja

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

22

:

34

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Trinuria

Mahasiswa/Alumni Universitas Jember

22 Mei 2022 04:02

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah : A. Semua manusia diciptakan sebagai makhluk mulia dan tinggi derajatnya dibanding dengan makhluk lain. Pembahasan : Kesetaraan sosial adalah tata politik sosial di mana semua orang yang berada dalam suatu masyarakat atau kelompok tertentu memiliki status yang sama. Manusia mempunyai derajat yang sama dihadapan Tuhan karena manusia merupakan makhluk ciptaan Tuhan yang mulia dan tinggi derajatnya dibandingkan dengan makhluk lain yang membedakan manusia dengan manusia yang lain dihadapan Tuhan adalah tingkat keimanan dan ketaqwaan. Dengan demikian, kesetaraan manusia yang memiliki tingkat atau kedudukan yang sama bersumber dari adanya pandangan bahwa semua manusia diciptakan sebagai makhluk mulia dan tinggi derajatnya dibanding dengan makhluk lain.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi