Jihan A

24 November 2021 17:05

Iklan

Jihan A

24 November 2021 17:05

Pertanyaan

Kesetaraan gender dalam masyarakat dapat terwujud apabila…. a. Stereotip perempuan ditakdirkan mengurus rumah tangga terus berkembang b. Kesempatan kaum perempuan untuk mengembangkan kemampuannya c. Beban kerja perempuan dalam mengurus keluarga lebih berat daripada laki-laki d. Kekerasan terhadap perempuan masih marak terjadi e. Terdapat subordinasi pendidikan terhadap kaum perempuan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

39

:

29

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Muhsinin

04 Desember 2021 09:12

Jawaban terverifikasi

Hai Jihan A.! Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. kk bantu jawab yaa… Jadi, jawaban yang benar pada soal tersebut adalah pilihan D. Kesempatan kaum perempuan untuk mengembangkan kemampuannya. Yuk, simak penjelasaan berikut ! Kesetaraan adalah melihat individu sebagai orang yang memiliki derajat yang sama dan tidak terpengaruhi oleh status seseorang. Kesetaraan gender adalah suatu kondisi kesepadanan yang terjadi dalam masyarakat ketika perempuan maupun laki-laki memiliki kesamaan akses dalam urusan sosial, ekonomi, pendidikan, ataupun persoalan lainnya. Salah satu upaya menjaga kesetaraan gender adalah memberikan kesempatan kepada perempuan untuk mengembangkan diri dan kemampuannya. Biasanya dalam kesetaraan seorang perempuan terutama dalam bidang pendidikan dan ekonomi , merupakan sebuah hal yang tabu yang ada dalam kehidupan masyarakat desa, laki-laki dianggap lebih berhak untuk mengenyam pendidikan tinggi dan berkerja dalam bidang yang lebih tinggi dari seorang perempuan. Tapi pada kondisi yang sudah mulai berkembang ini kesetaraan gender dalam bidang pendidikan seluruh lapisan masyarakat mulai merat, dimana mulai banyak perempuan yang mengenyam pendidikan tinggi dan menunjukan kemampuannya dalam beberapa bidang yang ada dalam lingkungan masyarakat. Untuk mencapai kesetaraan gender dalam pendidikan dan ekonomi, diperlukan kesempatan yang sama untuk laki-laki maupun perempuan dan perlakuan yang setara dan adil. Perlakuan tersebut pada gilirannya akan meningkatkan kesetaraan yang lebih luas dalam kinerja pembelajaran dan hasil-hasilnya. Semoga jawabannya membantu yaaaa.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

10

0.0

Jawaban terverifikasi