Anisa R

14 Januari 2022 07:34

Iklan

Anisa R

14 Januari 2022 07:34

Pertanyaan

Keseimbangan produsen terjadi pada . . . . a. titik maksimum dari kurva isokuan b. titik potong kurva isokuan dan isokos c. titik singgung antara kurva isokuan dan isokos d. titik pertemuan antara kurva permintan dan penawaran e. titik singgung antara kurva indeferen dan garis anggaran

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

46

:

37

Klaim

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Anggriani

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

25 Januari 2022 06:46

Jawaban terverifikasi

Halo Anisa R, kakak bantu menjawab ya :) Jawaban yang benar adalah C. Pembahasan Produsen dengan anggaran tertentu akan berproduksi barang atau jasa hingga mencapai keseimbangan (anggaran yang dimiliki telah habis untuk membiayai produksi yang memberikan produktivitas yang paling maksimum). Keseimbangan produsen terjadi ketika kurva isoquant bersinggungan dengan kurva isocost. Di titik persinggungan itulah kombinasi produksi dua faktor produksi akan memberikan tingkat produktivitas yang paling maksimum dengan anggaran yang dimiliki. Berikut ini merupakan kurva keseimbangan produsen. Berdasarkan penjelasan di atas maka jawaban yang benar adalah opsi C yaitu titik singgung antara kurva isoquant dan isocost. Terima kasih telah bertanya di Roboguru. Semoga penjelasan ini dapat membantu. Tetap semangat dan sehat selalu :)

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

31

5.0

Jawaban terverifikasi