SILWI.N.R S

12 Februari 2022 11:21

Iklan

SILWI.N.R S

12 Februari 2022 11:21

Pertanyaan

kerja sama pasar bersama meminimalisasi hambatan perdagan internasional antarnegara anggota.identifikasilah keuntungan negara anggota dengan anggota dengan adanya minimalisasi dalam kerja sama tersebut!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

20

:

10

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

B. Setiawan

Mahasiswa/Alumni UIN Sumatera Utara

15 Februari 2022 04:16

Jawaban terverifikasi

Halo Silwi, kakak bantu jawab yaa :) Jawaban: . Keuntungannya adalah negara-negara tersebut tidak lagi mendapatkan hambatan untuk mengekspor barang ke negara lain sehingga dapat bebas mengekspor barang ke negara lain. Penjelasan: Salah satu bentuk kerjasama ekonomi internasional yakni perdagangan internasional. Perdagangan internasional didorong oleh sejumlah faktor. Namun terkadang perdagangan internasional yang terjadi terdapat hambatan dari salah satu negara yang terlibat. Misalnya dengan adanya kebijakan tarif atau bea masuk, kebijakan kuota dan lain-lain Akibat kebijakan-kebijakan, suatu negara tidak leluasa untuk melakukan ekspor. Oleh sebab itu didirikannya organisasi yang bertujuan untuk menghilangkan hambatan-hambatan tersebut. Salah satunya adalah World Trade Organization (WTO). Anggota WTO mendapatkan keuntungan dimana mereka bebas mengekspor barang ke negara anggota WTO lainnya tanpa adanya hambatan sama sekali. Dengan demikian, keuntungan negara anggota dengan anggota dengan adanya minimalisasi dalam kerja sama tersebut adalah negara-negara tersebut tidak lagi mendapatkan hambatan untuk mengekspor barang ke negara lain sehingga dapat bebas mengekspor barang ke negara lain. Semoga dapat membantu. Terima kasih sudah bertanya dan terus gunakan Roboguru untuk membantu kamu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

36

5.0

Jawaban terverifikasi