Agnes F

01 Maret 2022 02:59

Iklan

Agnes F

01 Maret 2022 02:59

Pertanyaan

Kerajaan Mataram kuno berdiri pada abad ke-8 hingga ke-11, serta dikuasai oleh dinasti besar, yaitu Syailendra dan Sanjaya, tunjukan perbedaan antara dinasti Sanjaya dengan dinasti Syailendra disertai peninggalan candinya!(

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

12

:

26

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

B. Hindarto

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

02 Maret 2022 05:30

Jawaban terverifikasi

Hai Agnes F Kakak bantu jawab ya. Berikut ini adalah perbedaan Dinasti Sanjaya dan Dinasti Syailendra, yaitu: 1. DINASTI SANJAYA a. Agama yang dianut Dinasti Sanjaya adalah agama Hindu. b. Dinasti Sanjaya merupakan penerus dari Dinasti Syailendra c. Pusat Ibukota Dinasti Sanjaya yang utama adalah di Jawa Timur d. Dinasti Sanjaya diteruskan oleh Raja – Raja pada Kerajaan Mataram 2. DINASTI SYAILENDRA a. Agama yang dianut Dinasti Syailendra adalah agama Buddha. b. Dinasti Syailendra merupakan nenek moyang dari dari Dinasti Sanjaya. c. Pusat Ibukota Dinasti Syailendra yang utama adalah di Jawa Tengah. Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut. Berikut ini adalah perbedaan Dinasti Sanjaya dan Dinasti Syailendra, yaitu: 1. DINASTI SANJAYA a. Agama yang dianut Dinasti Sanjaya adalah agama Hindu. b. Dinasti Sanjaya merupakan penerus dari Dinasti Syailendra c. Pusat Ibukota Dinasti Sanjaya yang utama adalah di Jawa Timur d. Dinasti Sanjaya diteruskan oleh Raja – Raja pada Kerajaan Mataram e. Raja yang memerintah pada Dinasti Sanjaya adalah berikut ini: Raja Rakai Mataram sebagai pendiri dinasti, Raja Sri Maharaja Rakai Pikatan, Raja Sri Maharaja Rakai Kayuwangi, Raja Sri Maharaja Rakai Watuhumalang, Raja Sri Maharaja Watukara Diah Balitung, Raja Sri Maharaja Daksa, Raja Sri Maharaja Rakai Wawa. f. Kehidupan ekonominya kurang berkembang karena tertutup dari dunia luar g. Hasil kebudayaannya seperti bangunan-bangunan candi yang bercorak Hindu. h. Bukti sejarah Dinasti Sanjaya adalah prasasti Canggal pada tahun 732 M (Pendirian Lingga sebagai lambang dewa Siwa), Carita Parahyangan (tentang hal ikhwal raja Sanjaya), serta Prasasti Balitung (tentang nama raja yang pernah memerintah selama Dinasti ini bertahan). 2. DINASTI SYAILENDRA a. Agama yang dianut Dinasti Syailendra adalah agama Buddha. b. Dinasti Syailendra merupakan nenek moyang dari dari Dinasti Sanjaya. c. Pusat Ibukota Dinasti Syailendra yang utama adalah di Jawa Tengah. d. Peninggalan budaya Dinasti Syailendra adalah candi Borobodur. e. Raja yang memerintah pada Dinasti Syailendra adalah berikut ini:Raja Santanu, Raja Dapunta Selendra, Raja Shima, Raja Mandiminak, Raja Sanna. f. Peninggalan budaya Dinasti Syailendra sebagai sumber sejarah adalah seperti Prasasti Kalasan,Prasasti Kelurak, Prasasti Ratu Boko, Prasasti Nalanda. g. Berdasarkan pada bukti candi – candi, masyarakat Dinasti Syailendra hidup secara teratur. Semoga Membantu Ya : - )


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

14

5.0

Jawaban terverifikasi