Putri H

28 Februari 2020 16:57

Iklan

Putri H

28 Februari 2020 16:57

Pertanyaan

kerajaan Islam di Jawa beserta lokasi nya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

07

:

15

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

P. Yulianti

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

26 Desember 2021 15:07

Jawaban terverifikasi

Hallo Putri H, Kakak bantu jawab ya. Kerajaan Islam di Jawa yaitu, Kerajaan Cirebon (Cirebon, Jawa Barat), Kerajaan Mataram Islam (Yogyakarta, Jawa Tengah) , Kerajaan Demak (Demak,Jawa Tengah). Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Kerajaan Islam di Indonesia mulai berkembang antara abad 13 hingga 16 M. Pembagian kerajaan Islam di Indonesia didasarkan pada pemerintah pusat yakni Jawa, Sumatera, Maluku dan Sulawesi. Munculnya kerajaan Islam dipengaruhi oleh peningkatan perdagangan dengan negara-negara Timur Tengah. Agama Islam masuk ke Indonesia melalui pendidikan, perdagangan, dan disebarkan antara lain melalui Walisongo. Islam mendapat pengaruh kuat dari orang di daerah pesisir. Jatuhnya Kerajaan Majapahit pada awal abad 15 serta banyaknya daerah yang memisahkan diri dari Majapahit berkaitan erat dengan perkembangan Islam. Kerajaan Demak menjadi kerajaan Islam pertama di pulau Jawa. Perkembangan Islam di Jawa di tandai dengan berdirinya kerajaan Islam di Jawa meliputi Kerajaan Cirebon, Kerajaan Mataram Islam, Kerajaan Banten. Semoga membantu ya.


Iklan

Zahra A

28 Februari 2020 21:27

kerajaan islam cirebon di cirebon di pimpin oleh raden fatahillah kerajaan islam banten di banten


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa yang dimaksud dengan sejarah?

1

0.0

Jawaban terverifikasi