Dinah X

31 Maret 2020 11:25

Iklan

Dinah X

31 Maret 2020 11:25

Pertanyaan

kenapa stanley miller menggunakan pipa leher angsa pada percobaanya? jelaskan alasannya?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

24

:

15

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Hartiningrum

10 Januari 2022 03:33

Jawaban terverifikasi

Halo Dinah, Kakak bantu jawab ya :) Percobaan yang menggunakan tabung berbentu leher angsa yaitu percobaan yang dikemukakan oleh Louis Pasteur. Alasan menggunakan tabung leher angsa yaitu menghambat mikroorganisme yang masuk terbawa udara ke dalam tabung. Mari kita bahas! Louis Pasteur merupakan salah satu tokoh yang membuktikan teori biogenesis yaitu teori yang menyatakan bahwa makhluk hidup berasal dari makhluk hidup sebelumnya. Louis Pasteur melakukan eksperimen menggunakan air kaldu yang dipanaskan yang kemudian ditempatkan dalam labu dengan pipa leher angsa (berbentuk S). Tujuan Pasteur menggunakan labu dengan pipa leher angsa adalah untuk menjebak mikroorganisme di lengkungan pipa sehingga tidak dapat mencapai kaldu, meskipun udara dapat tetap masuk mencapai kaldu. Hal ini terbukti setelah air kaldu dibiarkan beberapa hari. Pada labu yang ditegakkan, air kaldu tetap jernih steril. Sebaliknya, jika labu leher angsa dimiringkan sampai air kaldu keluar dari ujung pipa lalu dibiarkan tegak maka setelah beberapa hari air kaldu bakan berubah menjadi keruh. Hal ini disebabkan karena air kaldu telah terkontaminasi oleh mikroorganisme yang terdapat pada lengkungan leher labu. Semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tangkai seledri dapat berdiri tegak karena memiliki jaringan ....

3

0.0

Lihat jawaban (1)