Cheryl M

01 Maret 2022 07:54

Iklan

Cheryl M

01 Maret 2022 07:54

Pertanyaan

kenapa siang hari langit terlihat berwarna biru dan malam hari terlihat berwarna hitam?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

14

:

59

Klaim

1

7

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Afriyani

02 Maret 2022 03:39

Jawaban terverifikasi

Halo Cheryl M, kakak bantu jawab ya :) Pada siang hari langit berwarna biru karena cahaya matahari yang langsung menyinari bumi dihamburkan oleh partikel gas penyusun atmosfer sedangkan pada malam hari langit berwarna hitam karena cahaya yang menyinari bumi levelnya rendah serta keterbatasan kemampuan mata melihat warna. Bagian bumi yang terkena sinar matahari akan mengalami siang hari sedangkan bagian bumi yang tidak terkena sinar matahari akan mengalami malam hari. Cahaya matahari (cahaya tampak) terdiri atas berbagai spektrum warna yaitu merah, jingga, kuning, hijau, biru, nila, dan ungu. Ketika memasuki atmosfer bumi, cahaya matahari akan dihamburkan oleh partikel-partikel gas penyusun atmosfer bumi seperti nitrogen, oksigen, dan lain-lain. Gas-gas tersebut menyerap cahaya tampak matahari dan dipancarkan kembali ke berbagai arah. Teori hamburan menyebutkan bahwa semakin rendah panjang gelombang yang dipancarkan oleh cahaya tampak, maka semakin banyak pula yang dihamburkan. Warna biru memiliki panjang gelombang yang pendek dan jumlahnya lebih banyak daripada warna ungu sehingga warna biru lebih banyak dihamburkan daripada warna ungu. Oleh karena itu, pada siang hari langit tampak berwarna biru. Pada malam hari, cahaya yang menyinari bumi berasal dari cahaya matahari yang dipantulkan oleh bulan. Hal ini mengakibatkan cahaya yang diterima bumi memiliki level yang rendah. Sebenarnya, pada malam hari langit juga berwarna biru seperti pada siang hari. Akan tetapi, karena level cahaya matahari rendah dan batas kemampuan mata kita dalam melihat warna, maka langit malam tampak berwarna hitam. Dengan demikian, pada siang hari langit berwarna biru karena cahaya matahari yang langsung menyinari bumi dihamburkan oleh partikel gas penyusun atmosfer sedangkan pada malam hari langit berwarna hitam karena cahaya yang menyinari bumi levelnya rendah serta keterbatasan kemampuan mata melihat warna.


Iklan

Arya T

01 Maret 2022 08:01

ha


Aurelia C

01 Maret 2022 13:24

karena jika siang hari itu ada matahari yg menyinari bumi dan jika malam hari ada bulan yg memiliki cahaya yg lebih redup


.The.King.Of.Cold.Ariana. .

07 Maret 2022 07:29

walopun siang kena matahari emang terang tp ga langsung biru juga warna biru itu karna atmosfer

— Tampilkan 1 balasan lainnya

.The.King.Of.Cold.Ariana. .

07 Maret 2022 07:31

langit itu buknya warna biru dongker ya?


Cheryl M

12 Maret 2022 10:13

makasih


Cheryl M

21 Maret 2022 15:29

banyak ya


Cheryl M

24 Maret 2022 12:16

benar sekali


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

10

5.0

Jawaban terverifikasi