Rania C

11 Maret 2022 01:56

Iklan

Rania C

11 Maret 2022 01:56

Pertanyaan

Kenapa masalah sosial harus diselesaikan?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

22

:

51

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Pardomuan

23 Maret 2022 10:06

Jawaban terverifikasi

Halo Rania C, kakak bantu jawab ya :) Jawabannya adalah agar tidak mengundang kekacauan yang besar. Yuk, simak penjelasannya! Masalah sosial adalah ketidaksesuaian antara unsur-unsur kebudayaan atau masyarakat yang membahayakan kehidupan kelompok sosial. Ada beberapa faktor yang bisa menjadi penyebab timbulnya masalah sosial, antara lain yaitu faktor biologis, ekonomi, psikologis, geografis, demografis, serta budaya. Masalah sosial harus diselesaikan karena masalah sosial dapat menyebabkan terjadinya kekacauan. Masalah sosial harus diselesaikan agar unsur-unsur kehidupan masyarakat tidak mengalami penyimpangan sehingga masyarakat dapat hidup dalam keadaan aman, damai, tentram, dan juga harmonis. Jika masalah sosial tidak diselesaikan, maka tidak menutup kemungkinan kerugian akan semakin besar, timbulnya korban jiwa dan peperangan yang besar akn terjadi dalam masyarakat. Serta rasa aman dan damai akan berubah menjadi trauma atau ketakutan. Terimakasih sudah menggunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi