Anonim A

03 Februari 2022 00:51

Iklan

Iklan

Anonim A

03 Februari 2022 00:51

Pertanyaan

kenapa kelinci bisa berjamur


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

H. Nufus

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

04 Februari 2022 05:10

Jawaban terverifikasi

Hai adik, kakak bantu jawab yaa:)) Kelinci dapat berjamur atau mengalami scabies karena adanya serangan kutu atau tungau 𝘚𝘒𝘳𝘀𝘰𝘱𝘡𝘦𝘴 𝘴𝘀𝘒𝘣π˜ͺ𝘦π˜ͺ. Scabies merupakan penyakit kelinci yang dapat menular pada kelinci yang lain. Scabies pada kelinci memiliki ciri-ciri rambut rontok, kerusakan pada kulit, dan sering menggaruk bagian badan mulai dari kepala, mata, hidung, dan kaki karena efek gatal. Scabies pada kelinci dapat dicegah dengan cara membersihkan kandang setiap hari dan menyemprotkan desinfektan serta menjemur kandang. Pengobatan kelinci yang mengalami scabies dapat dilakukan dengan cara memberikan obat seperti salep serta mencuci kulit yang mengalami luka. Semoga jawaban ini membantu~


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

53

5.0

Jawaban terverifikasi