Hanifa N

25 Februari 2020 10:58

Iklan

Iklan

Hanifa N

25 Februari 2020 10:58

Pertanyaan

kenapa cicak di ekornya bisa lepas tolong dijawab ya kak.


4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

I. Rohmawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

01 Februari 2022 09:21

Jawaban terverifikasi

Hallo Hanifa, Kakak bantu jawab yaa Cicak ekornya bisa lepas karena memiliki kemampuan autotomi (melepaskan ekor) untuk mempertahankan hidup. Mari kita bahas lebih lanjut yuk! Makhluk hidup dapat melakukan adaptasi untuk mempertahankan kehidupannya baik untuk mencari makan atau menghindar dari pemangsa. Salah satu cara adaptasi hewan adalah autotomi. Autotomi adalah cara adaptasi tingkah laku yang dilakukan oleh hewan dengan memutuskan ekornya untuk melindungi dirinya. Contoh hewan yang dapat melakukan autotomi yaitu cicak dan tokek. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

Naira

27 Juni 2020 04:29

ngga tau tuh


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

angin benda apa a.gas b.cair c.padat

1

5.0

Jawaban terverifikasi