Azwan A

08 Juni 2022 04:41

Iklan

Azwan A

08 Juni 2022 04:41

Pertanyaan

Kelompok masyarakat Rumah Tangga Keluarga melakukan konsumsi barang dan jasa. Kelompok ini sekaligus sebagai pemilik faktor produksi, dari kepemilikan faktor produksi nantinya Rumah Tangga Keluarga akan memperoleh balas jasa berupa sewa upah dan bunga dari kelompok โ€ฆ. a. Rumah Tangga Pemerintah b. Rumah Tangga Luar Negeri c. Rumah Tangga Keluarga d. Rumah Tangga Produksi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

15

:

48

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Diah

08 Juni 2022 06:05

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah D. Rumah Tangga Produksi. Peran rumah tangga keluarga adalah sebagai penyedia faktor-faktor produksi/ input (tanah, tenaga kerja, dll) dan juga sebagai pembeli dan pemakai barang dan jasa. Peran rumah tangga keluarga bisa dilihat dari sisi konsumen, produsen dan distributor, yaitu: 1. Sebagai konsumen, RTK membeli berbagai barang kebutuhan, seperti beras, sabun, baju, motor, dan rumah. Kegiatan konsumsi mereka ini berasal dari penghasilan yang mereka dapatkan dari berbagai pekerjaan yang mereka lakukan. 2. Sebagai produsen, rumah tangga keluarga memperoleh pendapatan dengan membuat barang dan jasa kemudian menjualnya langsung kepada konsumen. 3. Sebagai distributor, RTK ini membeli berbagai barang untuk dijual kembali (reseller). Untuk memasarkan barang, mereka membuka toko, warung, bahkan tidak sedikit yang menjual melalui media sosial. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D. Rumah Tangga Produksi.


Azwan A

08 Juni 2022 23:51

terimakasih kak jawabannya ๐Ÿฅฐ

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

15

5.0

Jawaban terverifikasi