Aisyah A

03 Januari 2020 14:34

Iklan

Iklan

Aisyah A

03 Januari 2020 14:34

Pertanyaan

kelinci berkembangbiak dengan cara???


83

6

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Agita

Mahasiswa/Alumni Politeknik Negeri Jember

24 Desember 2021 04:33

Jawaban terverifikasi

Halo Aisyah, kakak bantu jawab yaa :) Kelinci berkembang biak dengan cara melahirkan atau disebut juga sebagai vivipar. Mari kita bahas! Berkembang biak adalah kemampuan makhluk hidup dalam menghasilkan individu baru dengan sifat yang menyerupai induknya. Perkembangbiakan pada hewan terbagi menjadi dua jenis, yaitu secara vegetatif yang dilakukan melalui perkawinan dan secara generatif yang dilakukan tanpa melalui perkawinan. Nah, kali ini kita hanya akan membahas perkembangbiakan secara vegetatif. Perkembangbiakan secara vegetatif terbagi menjadi tiga jenis, antara lain: 1.Ovipar merupakan perkembangbiakan dengan cara bertelur. Perkembangbiakan ovipar umumnya dialami oleh unggas dan reptil. Ciri-ciri hewan yang berkembang biak secara ovipar, yaitu tidak memiliki kelenjar susu dan tidak memiliki daun telinga. Contoh: ayam, bebek, dan buaya. 2. Vivipar merupakan perkembangbiakan yang dilakukan dengan cara melahirkan. Ciri-ciri hewan yang berkembang biak secara vivipar, yaitu memiliki kelenjar susu, memiliki daun telinga, dan tubuhnya terlindungi oleh rambut. Contoh: kucing, kelinci, dan anjing. 3. Ovovivipar merupakan perkembangbiakan yang dilakukan dengan cara bertelur dan melahirkan. Contoh: platypus, kuda laut, beberapa spesies hiu, dan iguana. Semoga membantu ya!


Iklan

Iklan

Revalina K

03 Januari 2020 20:42

kayak nya sih melahirkan deh...


Nisa S

04 Januari 2020 01:11

melahirkan


Sefty A

04 Januari 2020 04:05

benar atau salah ya


Badri N

04 Januari 2020 07:53

be melahirkan


Nadiyya I

04 Januari 2020 12:50

kelinci hewan mamalia, jadi melahirkan


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

siapa yang ingin hewan ini A.๐Ÿ’B.๐Ÿฟ๏ธc.๐ŸดD.๐Ÿฆš kalian mau hewan langkah apa

62

5.0

Lihat jawaban (23)