Kuma D

31 Mei 2022 10:34

Iklan

Kuma D

31 Mei 2022 10:34

Pertanyaan

Kelapa sawit adalah hasil dari perkebunan yang banyak dimanfaatkan manusia sebagai bahan baku …. a. minuman ringan b. sirup c. keju d. minyak goreng

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

28

:

11

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. SYAHIBAL

01 Juni 2022 15:31

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah D. Minyak Goreng. Bahan baku adalah bahan utama yang diperlukan untuk menghasilkan suatu produk. Kelapa sawit merupakan tanaman yang dapat dimanfaatkan minyaknya sebagai bahan baku untuk membuat minyak goreng. Indonesia merupakan negara penghasil sawit terbesar di dunia. Sehingga tidak heran jika banyak negara yang bergantung dari hasil produksi minyak goreng Indonesia. Jadi, kelapa sawit adalah hasil dari perkebunan yang banyak dimanfaatkan manusia sebagai bahan baku minyak goreng.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan batas laut Pulau Jawa!

10

3.0

Jawaban terverifikasi