Anisa R

23 Mei 2022 06:11

Iklan

Anisa R

23 Mei 2022 06:11

Pertanyaan

Kelangkaan (scarcity) adalah kondisi dimana manusia memiliki sumber daya ekonomi yang terbatas untuk memenuhi kebutuhan yang tidak terbatas. Tuliskan 2 (dua) cara mengatasi kelangkaan!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

45

:

17

Klaim

24

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Bella

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

01 Agustus 2022 03:58

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah menyusun skala prioritas, menghemat sumber daya alam / menggunakan dengan bijak, memelihara kelestarian alam, menggunakan sumber alternatif lain, meningkatkan kualitas sumber daya manusia, dan lainnya. Kelangan adalah minumnya jumhlah sumber daya yang menyebabkan kebutuhan manusia tidak dapat terpenuhi. Kelangan ekonomi memiliki arti sebagai salah satu ekonomi yang digunakan dalam dunia bisnis dimana terjadi kesenjangan antara penawaran dan permintaan. Ada beberapa ciri-ciri yang dapat diketahui apabila terjadi kelangkaan seperti sumber daya tidak memcukupi, tingkat kebutuhan yang tinggi, jumlah alat untuk memproduksi terbatas, harga permintaan melambung tinggi dibandingkan harga pada umumnya, dan lainnya. Penyebab yang mempengaruhi terjadinya kelangkaan seperti pertumbuhan penduduk, kemampuan produksi, letak geografis, dan lainnya. Jadi, cara mengatasi kelangkaan menyusun skala prioritas, menghemat sumber daya alam / menggunakan dengan bijak, memelihara kelestarian alam, menggunakan sumber alternatif lain, meningkatkan kualitas sumber daya manusia, dan lainnya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Maraknya perdagangan antarnegara menyebabkan banyak barang impor masuk di pasar dalam negeri. Kondisi tersebut berdampak pada penjualan produk lokal di pasar dalam negeri. Akibatnya, persaingan antarproduk di pasar dalam negeri makin ketat. Dampak negatif yang dirasakan pelaku UMKM berdasarkan ilustrasi tersebut adalah .... a. harga barang lokal menurun karena penjualan barang makin meningkat b. pelaku UMKM memperoleh keuntungan besar karena memenangi persaingan c. masyarakat kesulitan memperoleh barang yang dibutuhkan karena banyak pilihan d. produk lokal sulit ditemukan karena kalah bersaing dengan produk impor

20

0.0

Jawaban terverifikasi