Siti R

02 Januari 2022 07:37

Iklan

Siti R

02 Januari 2022 07:37

Pertanyaan

Kebijakan harga yang dilakukan oleh pemerintah untuk melindungi kepentingan konsumemn adalah…. a. memberi subsidi b. meningkatkan harga pada tingkat tertentu c. menetapkan harga terendah d. menetapkan harga tertinggi e. membebankan pajak penjualan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

11

:

32

Klaim

8

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Dawuhe

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

11 Januari 2022 11:25

Jawaban terverifikasi

Hai Siti, kakak bantu jawab ya:) Jawabannya adalah D. Penjelasan: Kebijakan harga merupakan salah satu kebijakan pemerintah secara langsung dalam penentuan harga pasar untuk melindungi konsumen atau produsen. Kebijakan harga tersebut ada dua jenis yaitu kebijakan harga maksimum (ceiling price) dan kebijakan harga minimum (floor price ) 1.Kebijakan harga minimum diterapkan untuk melindungi produsen agar harga hasil produksi tidak jatuh saat panen sehingga produsen tidak menanggung kerugian yang tinggi. 2.Kebijakan harga maksimum (ceiling price) merupakan kebijakan harga tertinggi yang ditetapkan oleh pemerintah untuk komoditas barang dan jasa tertentu dengan maksud melindungi daya beli konsumen. Konsumen mampu melakukan pembelian barang-barang dengan harga yang lebih terjangkau sehingga kebutuhannya terpenuhi. Saat pemerintah menerapkan harga maksimum, maka harga yang berlaku lebih rendah dibandingkan harga keseimbangan. Hal tersebut memicu konsumen membeli lebih banyak barang dan jasa sehingga terjadi kelebihan permintaan. Berdasarkan pembahasan tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa kebijakan harga untuk melindungi kepentingan konsumen yaitu dengan menetapkan harga maksimum. Jadi, jawaban yang benar dari pertanyaan di atas adalah D. Menetapkan harga tertinggi. Semoga membantu, have a nice day ya:)


Iklan

RHEEY E

20 Maret 2023 03:52

Contoh pasar tradisional adalah.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

34

5.0

Jawaban terverifikasi