Aulia M

11 Januari 2020 05:40

Iklan

Iklan

Aulia M

11 Januari 2020 05:40

Pertanyaan

kebangkitan nasional berhubungan dengan politik etis belanda.hubungan tersebut dijelaskan pada pernyataan??


62

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Fauzia

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

05 Januari 2022 04:49

Jawaban terverifikasi

Hai Aulia M, kakak bantu jawab ya. Kebangkitan Nasional di Indonesia dimulai sejak awal abad ke-20 M yang merupakan dampak dari perkembangan pendidikan yang diterapkan Pemerintah Kolonial Belanda. Pendidikan merupakan salah satu kebijakan Politik Etis, dan adanya Politik Etis merupakan salah satu kebijakan yang diperintahkan oleh Kerajaan Belanda dalam pernyataan pidato Ratu Wilhemina pada tahun 1901. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Dalam pidato kenegaraan pada tahun 1901, atu Wilhemina (ratu Belanda) yang dibacakan menyatakan "Negeri Belanda memiliki kewajiban untuk mengusahakan kemakmuran perkembangan sosial dan ekonomi bagi Hindia Belanda (Indonesia)". Kemudian muncul usul dari van Debenter agar pemerintahan Belanda melaksanakan Politik Etis (politik balas budi) dengan program Edukasi (pendidikan), Irigasi (pengairan) dan Trasmigrasi (perpindahan penduduk). Penerapan kebijakan Edukasi (pendidikan) pada rakyat pribumi menyebabkan lahirnya golongan elit dan terpelajar. Nantinya golongan elit dan terpelajar akan memimpin pergerakan nasional lewat pendirian organisasi pergerakan. Organisasi pergerakan adalah strategi perlawanan bangsa Indonesia untuk melawan penjajah dalam meraih kemerdekaan secara Nasional, dan masa ini disebut dengan masa Kebangkitan Nasional. "Semoga membantu yaa"


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Peristiwa di Benteng Sao Paulo menjadi salah satu dorongan bagi Sultan Baabullah memimpin perlawanan rakyat Ternate menghadapi VOC. Peristiwa di Benteng Sao Paulo yang dimaksud adalah… a.Serangan Portugis terhadap istana Kerajaan Ternate b.Penangkapan pemuka agama Islam yang melewati benteng c.Pembunuhan Sultan Hairun pada saat perundingan damai dengan Portugis d.Penerapan kerja paksa bagi rakyat untuk menyelesaikan pembangunan benteng

34

0.0

Jawaban terverifikasi