Sachiol S

05 Januari 2022 14:17

Iklan

Sachiol S

05 Januari 2022 14:17

Pertanyaan

Kearifan lokal dibentuk oleh masyarakat dalam rangka untuk mengembangkan suatu sistem pengetahuan dan teknologi, salah satunya seperti Nyabuk Gunung. Apa yang dimaksud kearifan lokal Nyabuk Gunung di masyarakat agraris Jawa?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

23

:

42

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Kamilia

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

27 Januari 2022 17:14

Jawaban terverifikasi

Halo Sachiol, kakak bantu jawab ya. Nyabuk Gunung merupakan sistem pertanian dengan teras sawah yang dibentuk menurut garis kontur. Berikut adalah penjelasannya. Kearifan lokal masyarakat merupakan bagian dari budaya yang diwariskan secara turun temurun. Kearifan lokal memiliki berbagai bentuk, salah satunya adalah sistem pertanian tradisional. Nyabuk Gunung merupakan sistem pertanian dengan teras sawah yang dibentuk menurut garis kontur. Budaya Nyabung Gunung merupakan budaya masyarakat untuk memuliakan tanah yang juga berfungsi untuk menekan erosi. Budaya Nyabuk Gunung lekat dengan masyarakat Jawa, salah satunya adalah Jawa Barat yang dikenal dengan sebutan Ngais Gunung. Selain itu, sistem pertanian tradisional ini juga terdapat di Bali yang dikenal dengan sebutan sengkedan. Jadi, dapat disimpulkan bahwa Nyabuk Gunung merupakan sistem pertanian dengan teras sawah yang dibentuk menurut garis kontur. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

indonesia merupakan negara yang sangat subur yang mana sektor pertanian sangat berpotensi untuk menjadi pendorong kemajuan nasional, namun saaat ini sektor agrikutur masih mengalami banyak hambatan, jelaskan yang menjadi penghambat perkembangan agrikultur di indonesia

32

3.7

Jawaban terverifikasi