Syarla K

16 Maret 2020 13:21

Iklan

Iklan

Syarla K

16 Maret 2020 13:21

Pertanyaan

Kata "meski masa terhapus" merupakan lambang dari akhir... A. dunia C. kerinduan B. kenangan D. perjumpaan


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

E. Dwiky

27 Februari 2022 08:23

Jawaban terverifikasi

Halo, Syarla K. Terima kasih telah bertanya di Roboguru :) Kakak bantu jawab ya. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah D. Mari kita simak pembahasan berikut ini. Lambang kata adalah bentuk kata yang memuat makna atau arti secara tidak langsung (tersirat). Lambang kata biasanya digunakan dalam penulisan puisi untuk menghadirkan emosi penyair dalam tulisannya. Makna dibalik lambang kata dapat diketahui maksudnya ketika telah berulang kali membaca dan memaknai isi dari puisi. Lambang kata dapat disesuaikan dengan konteks kalimat maupun dari kata itu sendiri. Kata 'masa' dalam 'meski masa terhapus' bermakna sebagai jangka waktu tertentu yang ada permulaan dan batasnya. Suatu hal yang memiliki jangka waktu tertentu yang ada permulaan dan batasnya adalah 'perjumpaan'. Jadi, kata "meski masa terhapus" merupakan lambang dari akhir perjumpaan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apa itu teks Eksplanasi?

13

5.0

Jawaban terverifikasi