Adriel K

05 Februari 2020 13:27

Iklan

Iklan

Adriel K

05 Februari 2020 13:27

Pertanyaan

kalo misalnya ban motor atau mobil jika berjalan itu jadi gaya apa ?


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Dwi

28 Desember 2021 12:06

Jawaban terverifikasi

Hai Adriel, kakak bantu jawab ya! Gaya merupakan tarikan atau dorongan yang menyebabkan suatu benda dapat bergerak atau berpindah. Semakin besar gaya yang diberikan pada suatu benda, maka benda tersebut akan bergerak semakin cepat dan sebaliknya kalau gaya yang diberikan pada benda semakin kecil maka benda tersebut bergerak semakin lambat. Ketika mobil atau motor yang awalnya diam kemudian bergerak, maka itu disebabkan karena gaya dorong yang diberikan oleh mesin mobil atau motor. Kemudian, ketika mobil atau motor sudah bergerak di jalan raya, maka ban mobil atau ban motor tersebut mengalami gaya gesekan dengan aspal sehingga tidak mudah tergelincir. Lalu, ketika mobil atau motor tersebut ingin berhenti, maka gaya yang bekerja sampai mobil atau motor tersebut berhenti adalah gaya gesek antara ban mobil dengan kampas rem. Maka, seperti itulah gaya-gaya yang bekerja pada mobil atau motor mulai dari awal bergerak sampai berhenti. Semoga membantu ya!


Iklan

Iklan

Ichsanul M

05 Februari 2020 14:50

gaya gesek ya


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Daur hidup adalah?

1

0.0

Jawaban terverifikasi