Rini P

07 Juli 2022 04:02

Iklan

Rini P

07 Juli 2022 04:02

Pertanyaan

Kalimat berikut yang termasuk kalimat ajakan adalah …. A. Ale, tolong ambilkan kacamata Ayah di meja kamar. B. Mari kita bersama-sama menanam pohon di taman. C. Maaf saya tidak bisa ikut kerja bakti karena harus mengantar ibu.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

51

:

24

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

V. Harmiliantika

07 Juli 2022 04:35

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat yaitu B. Mari kita bersama-sama menanam pohon di taman. Teks persuasif adalah teks yang menyajikan sudut pandang tertentu untuk membujuk pembaca. Teks persuasif memiliki tujuan untuk meyakinkan pembaca bahwa ide, gagasan, atau pendapat dalam tulisan itu benar dan terbukti sehingga pembaca melakukan apa yang menjadi ajakan dari tulisan tersebut. Kalimat ajakan merupakan kalimat sebagai perluasan makna dari kalimat perintah dan erat hubungannya dengan orang kedua. Kalimat ajakan yaitu kalimat yang menyatakan ajakan seseorang kepada orang yang diajak bicara untuk bersama-sama melakukan sesuatu. Kalimat yang merupakan kalimat ajakan dari pilihan jawaban di atas yaitu sebagai berikut: Mari kita bersama-sama menanam pohon di taman! Kalimat tersebut mengandung ajakan, karena terdapat kata "mari" yang merupakan kata yang mengandung ajakan untuk melakukan sesuatu. Kalimat tersebut mengandung ajakan untuk menanam pohon di taman. Jadi, jawaban dari pertanyaan diatas adalah B. Mari kita bersama-sama menanam pohon di taman.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Dalam teks eksplanasi, pernyataan umum, isi, dan penutup harus berkaitan dan saling ... . a. memahami b. mendorong c. menggambarkan d. menjelaskan

10

5.0

Jawaban terverifikasi