Chelonia I

23 Juni 2022 08:20

Iklan

Chelonia I

23 Juni 2022 08:20

Pertanyaan

Kaktus berdaun keci l-kecil atau berubah menjadi duri, untuk .... A. mengurangi penguapan, karena hidup sebagai xerofit B. mempercepat penguapan, karena hidup sebagai hidrofit C. menyimpan air yang cukup, karena hidup sebagai tropofit D. menyimpan air yang banyak, karena hidup sebagai higrofit

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

45

:

44

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Rahmawati

23 Juni 2022 12:45

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah A. Berdasarkan habitatnya, tumbuhan kaktus hidup di daerah tandus yang kekurangan air sehingga tumbuhan kaktus termasuk tumbuhan xerofit. Adaptasi tumbuhan kaktus adalah daun berbentuk duri. Dengan bentuk yang kecil itu akan mempersempit bidang permukaan daun. Hal ini bertujuan untuk mengurangi penguapan air, sehingga cadangan air dalam tubuhnya tetap cukup walaupun hidup di daerah yang kering. Jadi, opsi jawaban yang tepat adalah A.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

9

3.5

Jawaban terverifikasi