Chossy T

24 Oktober 2020 00:11

Iklan

Iklan

Chossy T

24 Oktober 2020 00:11

Pertanyaan

kak jika penggaris plastik digosokkan dgn kain wol maka penggarisnya bermuatan positif. Apakah benar begitu kak?


26

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

W. Nurma'Rifah

21 Januari 2022 08:24

Jawaban terverifikasi

Hallo, Chossy. Kakak bantu jawab yaa. Jawaban dari soal ini yaitu salah. Penggaris yang sudah digosok dengan kain wol, maka elektron dari kain wol akan berpindah ke penggaris. Seperti yang kita tau, elektron adalah muatan listrik negatif. Sehingga setelah digosokkan penggaris menjadi bermuatan negatif karena menerima elektron dan kain wol bermuatan positif karena kehilangan elektron. Demikian, Chossy. Semoga menjawab pertanyaanmu Terimakasih sudah bertanya. Tetap jadikan Roboguru sebagai partner belajar kamu yaa


Iklan

Iklan

Dela S

24 Oktober 2020 03:22

salah karena saat digosokkan elektron pada kain wol berpindah ke penggaris. Hingga penggaris akan kelebihan elektron yang mengakibatkan penggaris menjadi bermuatan (-) dan kain wol bermuatan (+) semoga membantu:)


Chossy T

27 Oktober 2020 00:27

tapi kak menurut deret tribolistrik penggaris berada diatas kain wol. Kak mohon penjelasannya😭🙏

Chossy T

27 Oktober 2020 00:12

terima kasih kak😊


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

besaran kecepatan adalah besaran turunan yang diturunkan Dari Dua besaran pokok yaitu?

14

0.0

Jawaban terverifikasi